EUR/USD 1.065   |   USD/JPY 154.410   |   GBP/USD 1.244   |   AUD/USD 0.642   |   Gold 2,382.71/oz   |   Silver 28.53/oz   |   Wall Street 37,775.38   |   Nasdaq 15,601.50   |   IDX 7,087.32   |   Bitcoin 63,512.75   |   Ethereum 3,066.03   |   Litecoin 80.80   |   XAU/USD bullish efek masih berlanjutnya tensi konflik Israel-Iran, 8 menit lalu, #Emas Fundamental   |   Pasar bergerak dalam mode risk-off di tengah berita utama mengenai serangan Israel ke Iran, 9 menit lalu, #Forex Fundamental   |   Poundsterling menemukan area support, meskipun sentimen risk-off membuat bias penurunan tetap terjaga, 56 menit lalu, #Forex Fundamental   |   GBP/JPY bertahan di bawah level 192.00 setelah data penjualan ritel Inggris, 57 menit lalu, #Forex Teknikal   |   PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk (PJAA) mencatat jumlah pengunjung saat libur lebaran 2024 ini mencapai 432,700 orang, 6 jam lalu, #Saham Indonesia   |   S&P 500 turun 0.2% menjadi 5,039, sementara Nasdaq 100 turun 0.4% menjadi 17,484 pada pukul 20:09 ET (00:09 GMT). Dow Jones turun 0.2% menjadi 37,950, 6 jam lalu, #Saham AS   |   Netflix turun hampir 5% dalam perdagangan aftermarket setelah prospek pendapatannya pada kuartal kedua meleset dari estimasi, 6 jam lalu, #Saham AS   |   Apple menghapus WhatsApp dan Threads milik Meta Platforms (NASDAQ:META) dari App Store di Cina pada hari Jumat setelah diperintahkan oleh pemerintah Cina, 6 jam lalu, #Saham AS

Podcast: Indikator Trading Sudah Pasti Akurat, Yakin?

Penulis

Apakah indikator trading memang selalu akurat? Lantas mengapa saya selalu loss? Temukan jawabannya di podcast berikut ini.

Banyak trader yang menganggap bila sudah menggunakan indikator trading maka sinyal yang diperoleh pasti valid. Apabila diperhatikan, memang peran indikator trading sangat membantu trader untuk memprediksi arah pergerakan harga di pasar forex. Namun, apakah benar realitanya seperti itu?

Jika diperhatikan, Ada banyak jenis-jenis indikator yang yang bisa dipilih berdasarkan strategi trader. Dilihat dari jenisnya, indikator trading bisa dibagi menjadi dua macam yaitu lagging dan leading. Indikator lagging cenderung telat dalam menghasilkan sinyal trading, sedangkan indikator leading bisa memberikan petunjuk arah harga sebelum terbentuknya harga di chart.

Dalam praktiknya, biasanya trader akan menggabungkan indikator-indikator indikator lagging dan leading, dengan tujuan bisa mendapat sinyal trading lebih valid. Kemudian, jika open posisi dengan menggunakan sinyal tersebut bisa mendapatkan profit maksimal. Namun apakah dengan menggunakan indikator trading sudah pasti seratus persen akurat dan terhindar dari loss?

Nah, pertanyaan-pertanyaan tersebut akan terjawab di podcast dari tim seputarforex berikut ini. Episode podcast kali ini merupakan lanjutan dari podcast sebelumnya dengan salah satu swing trader profesional, Rizki Rosadi. Selengkapnya simak podcast berikut ini hingga selesai.

Bagaimana? Sudah mendapatkan pencerahan setelah mendengarkan podcast kami? Jangan lupa untuk terus update video-video podcast terbaru dari kami, hanya di channel YouTube Seputarforex.


Percaya pada satu indikator trading memang sah-sah saja, trader perlu disadari hal tersebut tidak menjamin trader selalu mendapatkan profit. Pada dasarnya semua indikator trading memilki keunggulan dan kekurangan masing-masing, sehingga pastikan untuk selalu menerapkan manajemen risiko yang baik.

292130
Penulis

SFTeam merupakan hasil kerjasama beberapa personel tim Seputarforex untuk menghadirkan liputan akurat dan bermanfaat bagi pembaca. Cakupan bahasan menyeluruh hingga menjangkau fundamental, teknikal, dan berbagai aspek trading forex lainnya.