EUR/USD 1.066   |   USD/JPY 154.370   |   GBP/USD 1.246   |   AUD/USD 0.644   |   Gold 2,378.64/oz   |   Silver 28.39/oz   |   Wall Street 37,775.38   |   Nasdaq 15,683.37   |   IDX 7,166.81   |   Bitcoin 61,276.69   |   Ethereum 2,984.73   |   Litecoin 80.17   |   EUR/USD terlihat akan melanjutkan pemulihan melampaui level 1.0700, 13 jam lalu, #Forex Teknikal   |   Dolar As menjauh dari level tertinggi multi-bulan menjelang data tingkat menengah, 13 jam lalu, #Forex Fundamental   |   de Guindos, ECB: Penguranan pembatasan moneter adalah hal yang tepat jika kondisi inflasi terpenuhi, 13 jam lalu, #Forex Fundamental   |   EUR/USD melanjutkan pemulihan, target sisi atas pertama terlihat di level 1.0700, 13 jam lalu, #Forex Teknikal   |   PT XL Axiata Tbk (EXCL) mencatat peningkatan trafik penggunaan data sebesar 16% sepanjang masa libur Ramadan dan Hari Raya Idul Fitri 2024, 18 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Saham-saham di Wall Street AS ditutup lebih rendah pada hari Rabu karena harga minyak mentah anjlok dan investor mempertimbangkan komentar The Fed, 18 jam lalu, #Saham AS   |   RUPST emiten batu bara PT Adaro Energy Indonesia Tbk. (ADRO) akan dilaksanakan pada 15 Mei 2024, 18 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Perusahaan pemasaran digital Ibotta yang didukung oleh Walmart, kemungkinan akan mengumpulkan dana sebesar $577.3 juta dengan valuasi $2.67 miliar, setelah menetapkan harga penawaran saham perdananya pada hari Rabu, 18 jam lalu, #Saham Indonesia

Episode 40: Profit 100 Pips Pada USDJPY

Penulis

Hari ini saya menengok pair USDJPY. Pasangan mata uang ini sedang merosot dalam beberapa hari terakhir. Harga menyentuh resisten (trend line) pada chart 1 jam-an.

Kamis, 15 Januari 2015
Divergen Bearish Tersembunyi Pada Chart 1-Jam USDJPY

Hello traders!
Hari ini saya menengok pair USDJPY. Pasangan mata uang ini sedang merosot dalam beberapa hari terakhir. Harga menyentuh resisten (trend line) pada chart 1 jam-an.:

USDJPY H1
Saya mengincar harga bounce ke arah bawah. Mari periksa time frame yang lebih rendah untuk menemukan titik entri yang tepat:

USDJPY 15M
Well, ada divergen bearish pada chart 15M. Ini adalah sinyal yang cukup kuat untuk melakukan "short". Saya membuka posisi trading dengan stop loss dekat trend line dan target profit dekat area support.
Modal yang tersisa : $AUD 162.87

Trading #5

Tanggal/waktu trading: Kamis, 15 Januari 2015
Pair yang digunakan: USDJPY
SL dan TP: 30 pip dan 100 pip
Lot yang digunakan: 0.16
Patokan risiko: 3%
Posisi: Sell
Hasil trading: Target profit tercapai (+ $AUD 16)

Trading Result
Analisa Pasca Trading : Saya bisa bilang bahwa ini adalah salah satu trading terbaik yang pernah saya lakukan. Target profit tercapai hanya dalam 2 jam, dan profitnya 100pips!!

Harga menyentuh resisten kuat (trend line). Karena itu, hanya ada dua opsi; antara harga menembus trend line atau bounce kebawah. Karena ada divergen bearish pada chart 15M, maka itu menjadi sinyal bagi kita untuk membuka posisi "short". Untungnya, karena ada pengumuman tentang neraca perdagangan Euro, harga bergerak dengan sangat cepat dan target profit saya tercapai.

Selalu incar kesempatan trading pada time frame lebih tinggi, dan buat keputusan di time frame lebih rendah.

Secara total, saya mendapatkan profit $AUD 16, sehingga modal yang tersisa pada 15 Januari 2015 : $AUD 178.87

Sampai jumpa lagi!
Rico FY - Forex Day Trader

218752
Penulis

Rico FY mengidolakan Yeo Keong Hee dan aktif sebagai full-time trader sejak tahun 2012, meskipun memiliki latar belakang pendidikan sama sekali berbeda. Strategi trading forex utama yang digunakan adalah Divergence.