EUR/USD 1.074   |   USD/JPY 156.530   |   GBP/USD 1.253   |   AUD/USD 0.655   |   Gold 2,338.13/oz   |   Silver 27.24/oz   |   Wall Street 38,262.07   |   Nasdaq 15,611.76   |   IDX 7,036.08   |   Bitcoin 64,481.71   |   Ethereum 3,156.51   |   Litecoin 83.80   |   USD/CHF menguat di atas level 0.9100, menjelang data PCE As, 11 jam lalu, #Forex Teknikal   |   Ueda, BoJ: Kondisi keuangan yang mudah akan dipertahankan untuk saat ini, 13 jam lalu, #Forex Fundamental   |   NZD/USD tetap menguat di sekitar level 0.5950 karena meningkatnya minat risiko, 13 jam lalu, #Forex Teknikal   |   EUR/JPY melanjutkan reli di atas level 167.50 menyusul keputusan suku bunga BoJ, 13 jam lalu, #Forex Teknikal   |   PT PLN (Persero) segera melantai ke Bursa Karbon Indonesia alias IDX Carbon, dengan membuka hampir 1 juta ton unit karbon, 19 jam lalu, #Saham Indonesia   |   PT Sinar Mas Agro Resources and Technology Tbk. (SMAR) meraih fasilitas pinjaman dari Bank BNI (BBNI) senilai $250 juta, 19 jam lalu, #Saham Indonesia   |   Induk perusahaan Google, Alphabet Inc (NASDAQ: GOOGL), menguat sekitar 12%, mencapai rekor tertinggi di sekitar $174.70, 19 jam lalu, #Saham AS   |   Nasdaq naik 1.2% menjadi 17,778, sementara S&P 500 naik 0.8% menjadi 5,123 pada pukul 18.49 ET (22.49 WIB). Dow Jones Futures naik 0.1% menjadi 38,323, 19 jam lalu, #Saham AS

Pending Order Lalu Komputer Mati, Apa Tetap Dieksekusi?

Cara Trading

2014

Kalau pasang pending order dan kemudian komputernya mati, apa pending ordernya akan tetap dieksekusi saat price mencapai harga di pending order?

Dengan kata lain order pending itu masuk ke server broker atau hanya di desk platform metatrader kita?

Lalu termasuk juga untuk order-order lainnya apa juga masih bisa berlanjut saat pasar buka hari Senin seleah tutup di hari Jumat?

2014

Hal itu bisa terjadi. Namun juga bisa sebaliknya. Order anda bisa terkena Slipage. Dimana slippage ketika harga yang masuk pasar tidak sesuai dengan order kita lakukan.

Slipage terjadi pada order pending. Anda BUY Stop EUR/USD di 1.2700 namun karena ada lonjakan harga, harga yang masuk 1.2710. Slipage bisa terjadi di setiap broker order yang kita pesan bisa meleset akibat adanya perubahan yang sebenarnya di pasar.

Thanks.

2019

@ Robbie Gus:

- Kalau pasang pending order dan kemudian komputernya mati, apa pending ordernya akan tetap dieksekusi saat price mencapai harga di pending order?
Ya, akan dieksekusi.

- Dengan kata lain order pending itu masuk ke server broker atau hanya di desk platform metatrader kita?
Masuk ke server broker.

- Lalu termasuk juga untuk order-order lainnya apa juga masih bisa berlanjut saat pasar buka hari Senin seleah tutup di hari Jumat?
Ya, masih akan dilanjutkan sesuai dengan pergerakan harga pasar pada saat buka.

Kategori Cara Trading

Pertanyaan Penanya Balasan Dilihat Aktivitas
Cara menentukan lot transaksi? Rega 20 20214 2017
Dalam Keadaan Uptrend, Mana Yang Lebih Baik? Alexander Saogie 17 2552 2018
Perbedaan Akun Standar, Mini dan Mikro? Junaidi 16 4219 2018
Cara trading super simpel tapi profitable? Adi Handoko 14 9200 2017
Modal 10 Dolar, Sehari Bisa Dapat Berapa? Robby 11 14450 2012
Waktu trading pair EURUSD? Adi Ms 11 4399 2012